Kodim 0811 Tuban Ikuti Grand Launching Aplikasi ETWP TNI-AD dan Penyerahan Seragam PNS secara Virtual

    Kodim 0811 Tuban Ikuti Grand Launching Aplikasi ETWP TNI-AD dan Penyerahan Seragam PNS secara Virtual

    TUBAN, – Seluruh Prajurit dan PNS TNI AD jajaran Kodim 0811 Tuban mengikuti kegiatan Virtual Grand Launching APP ETWP TNI-AD dan penyerahan seragam PNS TNI AD secara simbolis oleh Kasad yang berlangsung di Aula Makodim 0811 Tuban Kec. Tuban Kabupaten Tuban. Selasa (21/2/2023).

    Turut hadir Letkol Inf Suhada Erwin (Dandim 0811/Tuban), Mayor Caj Sunarso (Kaminvet V/11), Mayor Czi Gatot Palwo Edi (Kasdim 0811/Tuban), Jajaran perwira staf dan Jajaran Danramil 0811/Tuban, Minvet V/11 Tuban, Poskes 05.09.12 Tuban, Babinsa Kodim 0811/Tuban serta PNS Kodim 0811/Tuban.

    Kepala Staf Angkatan Darat dalam sambutannya mengatakan dengan Aplikasi ETWP TNI-AD traspormasi keterbukaan Informasi dengan adanya aplikasi ini semua Prajurit dan PNS TNI-AD dapat melihat uang Tabungan Wajib Perumahaanya secara online melalui HP Android.

    Dengan adanya Aplikasi ETWP TNI-AD semua Prajurit dan PNS diharapkan dapat memiliki rumah sendiri, maanfaatkan Program TWP ini dengan baik. Selain Launching Aplikasi ETWP TNI-AD Kasad juga memberikan seragam bagi PNS diseluruh Indonesia.

    Lanjutnya, Kasad melaksanakan pengecekan langsung Aplikasi ETWP kepada Prajurit dan PNS seluruh Indonesia secara virtual. Kasad ingin memastikan apakah Prajurit merespon Aplikasi tersebut. Kasad mengucapkan terimakasih kepada seluruh Prajurit semuanya telah merespon sangat baik Aplikasi ETWP TNI-AD.

    Kegiatan Launching Aplikasi ETWP TNI-AD dan penyerahan Seragam PNS secara Virtual dikuti seluruh Kodam, Korem, Kodim dan Batalyon termasuk Satgas yang sedang melaksanakan tugas operasi diluar Negeri. (Faro)

    tuban
    Basory Wijaya

    Basory Wijaya

    Artikel Sebelumnya

    Mudahkan Mobilitas Babinsa Diwilayah, Dandim...

    Artikel Berikutnya

    Bati Tuud Koramil 0811/18 Parengan Berikan...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Nagari TV, TVnya Nagari!
    Mengenal Lebih Dekat Koperasi
    TV Parlemen Live Streaming
    Polri TV: Transparan - Informatif - Terpercaya
    Komandan SSK TMMD Reguler Ke-122 Kodim 1805/Raja Ampat Menunjukkan Taringnya
    Jaga Stabilitas Dan Pastikan Proses Transisi Pemerintahan Berjalan Dengan Tertib Dan Lancar : Pesan Dandim 0811/Tuban Saat Upacara 17-an
    Kapten Inf Prayitno Bersama Forkopimda Hadiri Pembukaan MTQ Ke XXXI Tahun 2024 Tingkat Kabupaten Tuban
    Tanamkan Jiwa Nasionalis, Babinsa Koramil 0811/12 Bancar Berikan Pelatihan Upacara Bendera Merah Putih
    Sukseskan Hari Santri Nasional Tahun 2024, Babinsa Koramil 0811/17 Senori Melaksanakan Pengamanan Jalan Sehat
    Hanya Ada di Liga Santri, Yel Yel Suporter Lantunkan Nadhom di Stadion Bumi Wali
    Jaga Stabilitas Dan Pastikan Proses Transisi Pemerintahan Berjalan Dengan Tertib Dan Lancar : Pesan Dandim 0811/Tuban Saat Upacara 17-an
    Wujud Kepedulian Sosial, Kodim 0811/Tuban Rayakan HUT Ke-79 TNI Dengan Makan Gratis
    Persiapkan Mental Dan Fisik Menjelang Lomba PBB, Babinsa Koramil 0811/08 Widang Gembleng Siswa MTS Darul Ulum 2 Dengan Kekompakkan Dan Kedisiplinan
    Optimis Dapat Meraih Prestasi Lomba KIB Tahun 2024, Danramil 0811/13 Tambakboyo Wujudkan Kampung Idaman Berseri
    Untuk Berpegang Teguh Pada Ideologi Pancasila, Danramil 0811/16 Singgahan Berikan Sosialisasi Wasbang Ketahanan Nasional Tahun 2024
    Pembinaan Dan Penerimaan Anggota Baru Saka Wira Kartika Tuban Koramil 0811/16 Singgahan
    Bersama Instansi 3 Pilar Kecamatan, Danramil Ajak Seluruh Babinsa Koramil 0811/07 Soko Halal Bi Halal
    Berikan Motivasi, Polwan Polres Tuban Datangi Rumah Anggota KPPS Yang Alami Keguguran Usai Tugas
    Kesulitan Air Bersih, Babinsa Koramil 0811/14 Kerek Kawal Pendistribusian Air Untuk Warga Binaan
    Jum’at Berkah, Kodim 0811 Tuban Bagikan Nasi Kotak Kepada Warga Masyarakat Sekitar

    Ikuti Kami