Danramil 0811/09 Jatirogo : Jadilah Saka Wira Kartika Berkepribadian yang Kuat, Disiplin dan Pantang Menyerah

    Danramil 0811/09 Jatirogo : Jadilah Saka Wira Kartika Berkepribadian yang Kuat, Disiplin dan Pantang Menyerah

    TUBAN, ~ Koramil 09 Jatirogo Kodim 0811 Tuban menggelar Kegiatan Latihan Lapangan Saka Wira Kartika yang berlangsung di lapangan Makoramil 0811/Jatirogo dengan diikuti oleh 54 orang Peserta, Minggu (07/01/2024).

    Bertindak sebagai Inspektur Upacara Pembukaan Latihan Pramuka Saka Wira Kartika adalah Danramil 0811/09 Jatirogo Lettu Czi Yanto, Diklat Saka Wira Kartika tersebut diberikan beberapa materi yang disebut Krida, yaitu Krida Navigasi Darat, Krida Pioner, Krida Mountainering, Krida Survival dan Krida Penanggulangan Bencana serta materi lainnya dalam rangka mantapkan pembinaan Pramuka Saka Wira Kartika.

    Dalam Sambutannya Danramil 0811/09 Jatirogo Lettu Czi Yanto menyampaikan beberapa pokok amanat yang dituangkan pada kegiatan pembukaan Diklat Saka wira kartika ini, Kegiatan pendidikan dan latihan Saka wira kartika bertujuan untuk membentuk dan membina generasi muda sebagai pemimpin bangsa dimasa depan, agar mempunyai kepribadian yang kuat, Semangat, Disiplin dan Pantang Menyerah demi kemajuan serta keberhasilan cita-cita Bangsa.

    “Untuk itu saya berharap kepada seluruh Peserta agar kegiatan Diklat ini benar-benar dilaksanakan dengan baik, guna meningkatkan tekad generasi muda sebagai Patriot Bangsa yang bertanggung jawab untuk bersama membangun Negara ini”, Ucap Danramil.

    Pembinaan Pramuka Saka Wira Kartika merupakan Program Kerja TNI AD Bidang Teritorial yang bertujuan untuk membina generasi muda agar mempunyai kegiatan Positif sehingga dapat terhindar dari kegiatan Negatif serta dapat membentuk Patriot Bangsa yang setia, Berbhakti dan Menjunjung tinggi nilai luhur keutuhan Bangsa dan menjunjung tinggi Persatuan dan Kesatuan Bangsa. (Faro)

    tuban
    Basory Wijaya

    Basory Wijaya

    Artikel Sebelumnya

    Peran Aktif Babinsa Koramil 0811/15 Jenu...

    Artikel Berikutnya

    Pimpin Apel Pagi, Danramil 0811/09 Jatirogo...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Nagari TV, TVnya Nagari!
    Mengenal Lebih Dekat Koperasi
    TV Parlemen Live Streaming
    Polri TV: Transparan - Informatif - Terpercaya
    Polri dan Grab Perkuat Kolaborasi untuk Pelayanan Optimal bagi Masyarakat
    Jaga Stabilitas Dan Pastikan Proses Transisi Pemerintahan Berjalan Dengan Tertib Dan Lancar : Pesan Dandim 0811/Tuban Saat Upacara 17-an
    Tanamkan Jiwa Nasionalis, Babinsa Koramil 0811/12 Bancar Berikan Pelatihan Upacara Bendera Merah Putih
    Kapten Inf Prayitno Bersama Forkopimda Hadiri Pembukaan MTQ Ke XXXI Tahun 2024 Tingkat Kabupaten Tuban
    Danramil 0811/04 Merakurak Mewakili Komandan Kodim Hadiri Wisuda V Sarjana Strata 1 Institut Agama Islam Nahdlatul Ulama (Iainu) Tuban Tahun 2024
    Babinsa Koramil 0811/02 Palang Bersama BPBD Menggelar Sosialisasi Kesiapsiagaan Menghadapi Potensi Gempa Bumi Dan Tsunami Di Pesisir Pantai Kabupaten Tuban
    Wujud Kepedulian Sosial, Kodim 0811/Tuban Rayakan HUT Ke-79 TNI Dengan Makan Gratis
    Persiapkan Mental Dan Fisik Menjelang Lomba PBB, Babinsa Koramil 0811/08 Widang Gembleng Siswa MTS Darul Ulum 2 Dengan Kekompakkan Dan Kedisiplinan
    Jaga Stabilitas Dan Pastikan Proses Transisi Pemerintahan Berjalan Dengan Tertib Dan Lancar : Pesan Dandim 0811/Tuban Saat Upacara 17-an
    Berikan Kejutan Tumpeng Dalam Rangka HUT TNI Ke-79, Anak TK Datangi Markas Koramil 0811/02 Palang
    Sukseskan Pilkada 2024, Kodim 0811/Tuban Menggelar Sosialisasi Pengawasan Pemilihan Serentak Tahun 2024 Tentang Netralitas Kepala Desa Se-Kabupaten Tuban
    Pembinaan Dan Penerimaan Anggota Baru Saka Wira Kartika Tuban Koramil 0811/16 Singgahan
    Bersama Instansi 3 Pilar Kecamatan, Danramil Ajak Seluruh Babinsa Koramil 0811/07 Soko Halal Bi Halal
    Berikan Motivasi, Polwan Polres Tuban Datangi Rumah Anggota KPPS Yang Alami Keguguran Usai Tugas
    Kesulitan Air Bersih, Babinsa Koramil 0811/14 Kerek Kawal Pendistribusian Air Untuk Warga Binaan
    Jum’at Berkah, Kodim 0811 Tuban Bagikan Nasi Kotak Kepada Warga Masyarakat Sekitar

    Ikuti Kami