Cegah Penyalahgunaan Narkoba Di Lingkungan TNI, Kodim 0811 Tuban Gelar Test Urine

    Cegah Penyalahgunaan Narkoba Di Lingkungan TNI, Kodim 0811 Tuban Gelar Test Urine

    TUBAN, – Kegiatan Test Urine anggota Kodim 0811 Tuban dalam rangka Pencegahan, Pemberantasan, Penyalahgunaan dan Peredaran Gelap Narkoba bertempat di Indoor Makodim 0811 Tuban Jl. Dr. Wahidin Sudirohusodo Kel. Sidorejo Kec. Tuban Kab. Tuban, Kamis (22/6/2023).

    Dandim 0811 Tuban menyampaikan arahannya kepada seluruh anggota bahwa kegiatan ini bukan hanya seremonial saja akan tetapi tetap berlanjut terus menerus dan berkolaborasi dalam kegiatan pencegahan penyalahgunaan Narkoba.

    “Kami berharap apabila ada anggota BNNK Tuban mengetahui ada anggota TNI yang menyalahgunakan Narkoba agar dilaporkan, ” Harap Dandim.

    Sambung Dandim menegaskan perintah dari Panglima TNI dan diteruskan oleh Danrem 082/CPYJ bahwa tidak ada toleransi bagi para penyalahgunaan Narkoba, apabila ada yg menyalahgunakan Narkoba maka hukumnya dipecat dari dinas TNI.

    “Agar prajurit Kodim menjauhi Narkoba, ” Tegas Dandim.

    Ditempat yang sama, Kepala BNNK Tuban Bpk. Tri Cahyono menyampaikan ucapan terima kasih kepada Dandim 0811 Tuban yang sudah berkomitmen dalam pemberantasan dan penyalahgunaan Narkoba.

    “Tidak ada toleransi terhadap peredaran dan penyalahgunaan Narkoba, ”Ujar Ka BNN.

    Sampai dengan saat ini, Lanjutnya, banyak orang yang masih terlena dengan penyalahgunaan Narkoba, oleh karena itu kita harus saling mengingatkan diri kita sendiri dimulai dari keluarga dan lingkungan.

    “BNN sangat butuh kehadiran TNI dengan sinergitas dalam pemberantasan pengedaran gelap narkoba sehingga mewujudkan Indonesia BERSINAR (Bersih Dari Narkoba).

    Bahwa kegiatan Test Urine anggota Kodim 0811 Tuban dalam rangka Pencegahan, Pemberantasan, Penyalahgunaan dan Peredaran Gelap Narkoba bertujuan untuk mencegah dan mensosialisasikan tentang bahaya Narkoba melalui cegah dini dan deteksi dini. (Faro)

    tuban
    Basory Wijaya

    Basory Wijaya

    Artikel Sebelumnya

    Polres Tuban Droping Air Bersih Untuk Warga...

    Artikel Berikutnya

    Babinsa Koramil 0811/15 Jenu Tuban Ikut...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Nagari TV, TVnya Nagari!
    Mengenal Lebih Dekat Koperasi
    TV Parlemen Live Streaming
    Polri TV: Transparan - Informatif - Terpercaya
    Bakamla RI Deteksi dan Usir Kapal China Coast Guard di Laut Natuna Utara
    Jaga Stabilitas Dan Pastikan Proses Transisi Pemerintahan Berjalan Dengan Tertib Dan Lancar : Pesan Dandim 0811/Tuban Saat Upacara 17-an
    Tanamkan Jiwa Nasionalis, Babinsa Koramil 0811/12 Bancar Berikan Pelatihan Upacara Bendera Merah Putih
    Tim BPN Tuban Di Dampingi Danramil 0811/14 Kerek Bagikan Sertifikat Tanah Secara Massal Program PTSL
    Komandan Kodim 0811/Tuban Pimpin Apel Kesiapsiagaan Dalam Rangka Pengambilan Sumpah Dan Pelantikan Presiden Dan Wakil Presiden RI Tahun 2024
    Danramil 0811/04 Merakurak Mewakili Komandan Kodim Hadiri Wisuda V Sarjana Strata 1 Institut Agama Islam Nahdlatul Ulama (Iainu) Tuban Tahun 2024
    Jaga Stabilitas Dan Pastikan Proses Transisi Pemerintahan Berjalan Dengan Tertib Dan Lancar : Pesan Dandim 0811/Tuban Saat Upacara 17-an
    Wujud Kepedulian Sosial, Kodim 0811/Tuban Rayakan HUT Ke-79 TNI Dengan Makan Gratis
    Persiapkan Mental Dan Fisik Menjelang Lomba PBB, Babinsa Koramil 0811/08 Widang Gembleng Siswa MTS Darul Ulum 2 Dengan Kekompakkan Dan Kedisiplinan
    Kapten Inf Prayitno Bersama Forkopimda Hadiri Pembukaan MTQ Ke XXXI Tahun 2024 Tingkat Kabupaten Tuban
    Pesan Dandim Tuban : Jadikan Ini Amanah Dan Pendorong Semangat Untuk Menghadapi Tugas Kedepan Yang Semakin Berat Dan Kompleks
    Pembinaan Dan Penerimaan Anggota Baru Saka Wira Kartika Tuban Koramil 0811/16 Singgahan
    Bersama Instansi 3 Pilar Kecamatan, Danramil Ajak Seluruh Babinsa Koramil 0811/07 Soko Halal Bi Halal
    Berikan Motivasi, Polwan Polres Tuban Datangi Rumah Anggota KPPS Yang Alami Keguguran Usai Tugas
    Kesulitan Air Bersih, Babinsa Koramil 0811/14 Kerek Kawal Pendistribusian Air Untuk Warga Binaan
    Jum’at Berkah, Kodim 0811 Tuban Bagikan Nasi Kotak Kepada Warga Masyarakat Sekitar

    Ikuti Kami